MANDAU - SRR
(*040)
Pada hari Selasa (13/05/14) buruh melantangkan
suaranya di depan kantor DISNAKERTRANS yang ada di Mandau, dimana buruh turun
ke jalan untuk meminta tuntutan mereka yang belum di realisasikan oleh Pihak
PERUSAHAAN tempat mereka bekerja yang sampai sekarang belum dibayarkan.
Dalam
tuntutannya, Buruh meminta hak mereka dapat dibayarkan sesegara mungkin karena
buruh sudah terlalu lama menungu janji dari pihak Chevron yang menyatakan akan
membayar hak mereka secapat mungkin tetapi kenyataan di lapagangan tidak ada,
hak yang diminta buruh dalam aksi ini adalah RAPELAN dan upah yang belum
dibayarkan PERUSAHAAN kepada pekerja.
Dalam aksi
Demo buruh ini, pihak KEPOLISIAN yang turun untuk pengamanan sebanyak 100
personil yang terdiri dari Pinggir dan Mandau pihak. polisi juga menyatakan
dalam aksi ini buruh diharapkan dapat melakukan aksi demo dengan tertib dan
aman agar tidak ada kericuhah.
Dalam aksi
ini, buruh yang turun kejalan sebanyak 538 Orang yang terdiri dari Perusahaan
yang ada di Mandau. Buruh juga menyatakan dalam orasinya, meminta pihak
DISNAKER TRANS untuk dapat turun menanggapi tuntutan mereka yang telah di
janjikan Chevron dalam perundingannya di kantor SECURITY PT. CPI DURI pada
tanggal 25 Maret 2014.
Pihak
DISNAKER DURI juga mengatakan melalui Kepala Pengawas Bapak JERIAN
GINTING, SH bahwa kepala DISNAKER akan menanggapi tuntutan Buruh dan akan
membuat pertemuan antara Buruh dan PT. CPI pada jam 13:00 di kantor SECURITY
CPI yang ada di duri dan pihak Buruh setuju tetapi pihak buruh juga berharap
dalam pertemuan itu pihak CPI dapat langsung membayar tuntutan yang di inginkan
Buruh karena buruh tidak mau di bohongi lagi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar