Selasa, 22 Oktober 2013

PELANTIKKAN PENGURUS PUSAT KERJA GUGUS PAUD TERPADU KECAMATAN MANDAU



         

  •  DI HADIRI KADIS PENDIDIKAN BENGKALIS.H,HERMAN SANI 
  •   CAMAT MANDAU,UPTD MANDAU,UPTD PINGGIR
MANDAU-SRR

(*024)

                Meningkatkan kegiatan pembelajaran pada anak usia dini formal in formal dan non formal,maka dari itu sangatlah penting kerjasama sesama guru,karna pusat kerja gugus adalah merupakan bengkel bagi para pendidik anak usia dini.
Ketua pusat kerja gugus (PKB) ibu Hj.ELIA DELFI.S,Pd,dalam kata sambutannya menerangkan bahwa “untuk meningkatkan mutu guru dalam mendidik anak usia dini yang sesuai dengan perkembangannya,Maka haruslah di bentuk pusat kerja guru (PKG) karna disini kita dapat meningkatkan potensi guru,dan menjadikan guru yang profesional .
Dalam acara pelantikan kepala taman kanak-kanak  dan kelompok bermain yang di ikuti oleh 12 orang peserta (22/10) dan akan di lantik di Aula Cendana PT.CPI-Duri, acara pelantikan tersebut dihadiri oleh Bapak Camat Mandau,Bapak H.HASAN BASRI, Msi beserta ibu juga Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkalis,Bapak H.HERMAN SANI SH,Msi,serta Kepala UPTD  MANDAU, Bapak NAZMI,S,Pd dan UPTD Pinggir ibu Hj.KHODIJAH S,Pd.
Acara pelantikan ini juga di hadiri seluruh Kepala TK dan majelis Guru juga Ketua IGTK Mandau,selesainya acara pelantikan di meriahkan dengan tari tarian Daerah dari masing- masing  gugus dan kabaret dari gugus AL-HUSNA,yang di perankan oleh guru-guru dari berbagai taman kanak kanak yang ada di MANDAU.suara rakyat riau
  
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar